Ucapan

SELAMAT DATANG DI BLOG SUARA ENGGANG POST!

Jumat, 27 Januari 2012

CARA PEMBAYARAN BHINNEKA.COM

Temukan Cara Pembayaran yang Mudah dan Aman

Kami menerima pembayaran dengan rupiah ataupun dollar yang dapat dilakukan dengan cara transfer bank, KlikBCA, Mandiri Internet, kredit, kartu kredit / BCA Debit (offline), bayar di tempat (COD), ataupun proses perusahaan.

Transfer Bank
  1. Pembayaran dapat dilakukan dengan bank transfer standard atau dengan ATM BCA, ATM Mandiri atau dengan BII Internet Banking.
  2. Jika Anda belanja secara online, maka no. rekening untuk transfer akan muncul dengan sendirinya. Jika Anda ingin belanja secara offline, silakan hubungi kami di 021-4261617, 4229555 atau email care@bhinneka.com untuk informasi nomor rekening.
  3. Untuk pelanggan dari luar kota, sementara ini kami hanya melayani pembayaran dengan bank transfer.
  4. Barang akan kami kirim setelah transfer kami terima. Bila Anda menginginkan barang segera dikirim tanpa menunggu proses tranfer bank, silakan fax bukti transfer Anda ke kami di 021-4257787 atau email sales konsultant yang melayani, atau SMS di 0812-123-8000 untuk dapat dibantu mempercepat proses pengiriman barang.
KlikBCA
  1. Pembayaran dapat dilakukan secara online melalui KlikBCA (www.klikbca.com).
  2. Semua transaksi Anda akan tercatat dan langsung bisa diakses dari www.klikbca.com, pilih menu Pembayaran e-Commerce, lalu pilih kategori Elektronik, kemudian pilih perusahaan Bhinneka.Com.
  3. Anda tidak perlu repot-repot lagi melakukan konfirmasi kepada sales kami atas pembayaran yang telah dilakukan.
Mandiri Internet
  1. Pembayaran dapat dilakukan dengan menggunakan layanan Mandiri Internet langsung di website kami.
  2. Semua transaksi Anda akan tercatat.
  3. Anda tidak perlu repot-repot lagi melakukan konfirmasi kepada sales kami atas pembayaran yang telah dilakukan.
Kredit
  1. Kami bekerja sama dengan CitiBank, Sumber Kredit, Adira dan AEON untuk pembiayaan belanja melalui kredit.
  2. Saat ini hanya wilayah Jakarta yang bisa kami layani untuk pembelian secara kredit. Untuk syarat dan kondisi belanja secara kredit silakan klik di sini.
Kartu Kredit / BCA Debit
  1. Untuk pembayaran dengan kartu kredit, kami menerima pembayaran dengan kartu Visa, Master, AMEX, BCA dan BCA Debit secara offline di kantor/outlet kami.
  2. Untuk pembayaran dengan kartu kredit secara offline, kami akan mengenakan surcharge sebesar 2.5% dari nilai produk yang dibeli. BCA Debit tidak dikenakan charge.
  3. Untuk produk yang berlogo 0% dengan kartu kredit BCA, Mandiri, atau CIMB Niaga, Anda bisa mengkonversi transaksi tersebut menjadi cicilan 0%. Pembayaran kartu kredit dengan cicilan 0% hanya dapat dilakukan di outlet Bhinneka.
  4. Bila Anda ingin membayar secara kartu kredit di tempat (Jakarta), silakan hubungi sales konsultan untuk dapat dibantu (tidak berlaku untuk pembelian dengan cicilan 0%).
Bayar di Tempat (COD)
  1. Khusus untuk wilayah Jabotabek kami juga melayani pembelian secara Cash On Delivery. Barang Anda terima, baru dibayar.
  2. Pembayaran ditempat bisa dalam bentuk tunai ataupun BCA debit/kartu kredit (mohon beritahu kepada sales yang melayani Anda sebelum pengiriman)
  3. Anda juga bisa memilih pembayaran dengan SMS Banking Mandiri ditempat. Kurir kami yang mengantar dilengkapi dengan peralatan yang memungkinkan hal ini (silahkan beritahu ke sales yang melayani Anda sebelum pengiriman).
Proses Perusahaan
  1. Untuk perusahaan yang memerlukan proses Administrasi dan mengakibatkan pembayaran tidak bisa dibayar secara tunai saat barang diterima, silakan hubungi Sales konsultan kami untuk membantu.
  2. Kami mohon maaf jika tidak semua perusahaan dapat kami layani untuk kondisi ini. Hanya perusahaan yang memasukan data secara lengkap pada bagian keuangan kami yang akan diproses.
  Any Questions? We're Ready to Serve You

ebook Gratis: Rahasia Sukses Online

Jika Anda pernah berpikir untuk punya bisnis sendiri, inilah saatnya!!!

Bisnis Online adalah salah satu bisnis yang paling menguntungkan, paling mudah, dan paling kecil resikonya.

Temukan Rahasia Sukses Bisnis Online Dengan 3 Langkah Sederhana. Carilah Kebutuhan Orang. Penuhi Kebutuhan Itu, Maka Itulah Kesempatan

Banyak orang telah mencoba berbisnis online, namun sebagian besar dari mereka akhirnya merasa gagal dan akhirnya mengundurkan diri dan berpikir bahwa bisnis online tidak cukup baik untuk dikerjakan.

Sesungguhnya sebagai besar yang merasa gagal itu, melakukan kesalahan yang sama, TIDAK FOKUS.

Untuk sukses di Bisnis apapun, baik online maupun offline anda membutuhkan sebuah Cetak Biru, Sebuah Rencana dan sebuah system yang akan memandu anda langkah demi langkah apa yang harus anda lakukan.

Meskipun ebook ini saya berikan gratis, namun saya percaya bahwa jika anda mau mengikuti langkah demi langkah apa yang disampaikan pada ebok ini, anda bisa sukses.

Saya tahu dari pengalaman saya sendiri bahwa menjalankan bisnis online itu tidak mudah dan cukup rumit, namun jika anda memiliki panduannya, anda bisa melaluinya dengan baik.

Coba anda browsing beberapa website tentang Bisnis Online atau Internet Marketing, dan anda akan menumukan ratusan bahkan ribuan produk yang menawarkan cara atau rahasia sukses bisnis online.

Saran saya, jangan habiskan uang dan waktu anda untuk membeli ebook yang pada akhirnya tidak anda gunakan. Jangan dibutakan oleh iklan yang mengatakan bahwa anda bisa dapat US$1 juta tahun depan hanya dengan bekerja 15 menit perhari.

Kenyataannya, Internet Marketing adalah tidak lebih dari sebuah sisi lain dari bisnis offline dalam penjualan barang dan jasa. Perbedaannya hanyalah pada memiliki sebuah toko dipinggir jalan atau Mall digantikan dengan sebuah website untuk memajang barang-barang dagangan anda.

Apa yang akan anda pelajari dari ebook Rahasia Sukses Bisnis Online ini:

Langkah 1: Cari Kebutuhan Orang
Langkah 2: Penuhi kebutuhan itu
Langkah 3: Promisi pada orang yang tepat

Ada jutaan orang setiap hari yang online, dan kebanyakan dari mereka sedang mencari jawaban atas masalah mereka atau mencari solusi atas masalah yang sedang mereka hadapi.

Anda harus mencari apa yang dibutuhkan mereka dan berikan solusinya.

Pada langkah pertama anda akan belajar bagaimana mencari kebutuhan orang dan melakukan riset untuk menemukan kata kunci yang tepat dengan menggunakan beberapa tool gratis yang tersedia di intrnet.

Kemudian pada langkah kedua, anda akan belajar bagaimana mencari produk yang sesuai dengan pasar atau market yang anda temukan pada langkah pertama.

Pada langkah ketiga atau langkah terakhir, saya telah menyiapkan sebuah program 7 hari untuk mendatangkan tarffik ke blog website anda.

Ebook ini bisa anda download GRATIS pada member area IMBisnis.com. Bagi mereka yang sudah menjadi member IMBisnis silahkan login ke Member Area.

Untuk mendaftar gratis disini: http://imbisnis.com/registrasi